Tidak sedikit kendala yang dirasakan oleh pengguna WhatsApp ketika menggunakan apk satu ini. Salah satunya ketika notifikasi WhatsApp tidak muncul.
Tentunya keadaan ini cukup merugikan, karena tidak ada pemberitahuan saat ada pesan atau telpon masuk ke WA. Menyebabkan panggilan atau pesan penting tidak dapat segera direspon.
Ketika permasalahan ini timbul, pasti membuat sebagaian orang merasa jengkel dan sebal. Untuk itu, kami akan berbagai apa penyebab dan cara mengatasi masalah notifikasi WhatsApp tidak muncul melalui artikel ini.
Mengapa Notifikasi WhatsApp Tidak Muncul?
Kami mengutip dari laman resmi WhatsApp tentang penyebab pemberitahuan pesan atau telpon tidak muncul karena beberapa hal. Yakni, karena apk yang digunakan terlampau usang alias belum di-update sama sekali.
Bisa juga diakibatkan karena jaringan yang kurang stabil atau kurang memadai. Sehingga membuat apk ini tidak memberikan pemberitahuan secara langsung ke layar kunci ponsel atau melalui pop up.
Penyebab lainnya, karena terjadi kesalahan saat proses mengkonfigurasi pengaturan pemberitahuan WA. Sehingga membuat notifikasi WhatsApp tidak muncul.
Karena saat notifikasi WA dimatikan maka, pemberitahuan enggan timbul. Inilah beberapa penyebab mengapa tidak ada pemberitahuan pesan atau telpon masuk ke apk WA yang Anda gunakan.
Setelah mengetahui sejumlah penyebabnya, kami akan membahas juga bagaimana cara mengatasi masalah notifikasi WhatsApp tidak muncul di hp pengguna.
Mengatasi Notifikasi WhatsApp Tidak Muncul
Ada beberapa cara untuk mengatasi permasalahan tersebut. Untuk itu simak penjelasan lengkapnya sampai selesai.
Dengan begitu, Anda bisa langsung mempraktikkannya dan kembali mendapatkan notif dari apk WA. Berikut ini sejumlah solusinya;
1. Koneksi Internet Stabil
Cara pertama yang dapat Anda gunakan untuk mengatasi masalah ini, pastikan koneksi internet memadai atau sudah cukup stabil. Sehingga pemberitahuan bisa muncul dengan baik.
Jika terjadi gangguan cobalah untuk matikan data internet terlebih dahulu, kemudian hidupkan kembali. Jika masih belum berhasil, hidupkan mode pesawat, biarkan dan matikan kembali mode pesawatnya.
2. Pastikan Tidak Ada Aplikasi di Latar Belakang
Bail ponsel Android maupun iOS seringkali menyimpan banyak apk di latar belakang. Tentunya apk tersebut dapat berjalan begitu saja dan membuat kuota internet tetap diambil oleh apk tersebut.
Inilah yang seringkali membuat jaringan jadi kurang stabil dan menjadi penyebab mengapa notif WA tidak bisa muncul. Untuk mengatasinya hilangkan atau hentikan apk yang berjalan di latar belakang.
3. Cek Konfigurasi Pengaturan
Cara mengatasi notifikasi WhatsApp tidak muncul lainnya, dengan cara mengecek konfigurasi pengaturan. Jika merasa bingung, maka ikut langkah seperti berikut ini;
- Buka ‘Pengaturan’ pada apk WhatsApp
- Kemudian pilih opsi ‘Pemberitahuan’
- Pastikan bagian pemberitahuan sudah diaktifkan
Jika sudah diaktifkan, pastinya notifikasi bisa langsung segera muncul jika Anda mengaktifkan opsi ini.
4. Perbarui Apk WhatsApp
Cara mengatasi notifikasi WhatsApp tidak muncul terakhir, cobalah untuk mengupdate aplikasi WhatsApp yang ada pada ponsel. Kunjungi Play Store, kemudian cari apk WA, dan tekan button ‘Update’.
Dengan begitu, apk WA yang ada pada ponsel bisa berjalan dengan lancar. Selain itu pengguna juga bisa mendapatkan berbagai fitur-fitur terbaru yang sudah diberikan oleh developer.
Cara-cara di atas terbukti sangat membantu, karena kami juga telah merangkumnya dari halaman resmi aplikasi WhatsApp.
Gunakan salah satu cara mengatasi notifikasi WhatsApp tidak muncul di atas, agar notif bisa muncul kembali. Baik pada bagian pop-up, atau melalui screen hp secara langsung.
Rekomendasi:
- Cara Menggunakan Lulubox: Panduan Lengkap untuk… Selamat datang di panduan lengkap tentang cara menggunakan Lulubox! Jika Anda seorang pecinta permainan mobile dan ingin meningkatkan pengalaman bermain game Anda, maka Lulubox adalah solusi yang tepat. Dalam artikel…
- Cara Membaca Hasil USG 2D dengan Mudah dan Tepat Selamat datang dalam panduan lengkap tentang cara membaca hasil USG 2D. Dalam dunia medis, ultrasonografi (USG) 2D merupakan salah satu teknik yang paling umum digunakan untuk mendiagnosis berbagai kondisi medis.…
- Cara Membuka File APK untuk Pemula Selamat datang di artikel ini yang akan membahas cara membuka file APK. Jika Anda sering mengunduh aplikasi untuk perangkat Android, Anda mungkin telah melihat file dengan ekstensi APK. File APK…
- Cara Upgrade Gopay dengan Mudah dan Cepat Saat ini, Gopay telah menjadi salah satu metode pembayaran digital yang populer dan banyak digunakan di Indonesia. Melalui upgrade Gopay, pengguna dapat meningkatkan fungsionalitas dan manfaat yang diperoleh dari layanan…
- Begini Cara Cara Membuat Mading Mading atau bulletin board merupakan media yang sangat berguna dalam menyampaikan informasi dan mengekspresikan kreativitas. Dalam artikel ini, Anda akan belajar langkah-langkah praktis untuk membuat mading sendiri dengan desain menarik…
- Cara Restart HP yang Tepat untuk Memperbaiki Masalah Umum Selamat datang di panduan lengkap tentang cara restart HP. Dalam dunia teknologi yang terus berkembang, perangkat seluler telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan kita. Namun, terkadang kita menghadapi masalah…
- Cara Jumper Aki Mobil yang Benar Selamat datang pada panduan lengkap cara jumper aki mobil. Dalam artikel ini, kita akan membahas langkah-langkah yang diperlukan untuk mengatasi masalah aki mobil yang mati dan bagaimana melakukan jumper aki…
- Cara Meningkatkan Pengikut di FB Lite: Strategi… Selamat datang di panduan kami tentang cara membuat pengikut di Facebook Lite (FB Lite). Dalam dunia digital yang terus berkembang, memiliki jumlah pengikut yang aktif dan terlibat di media sosial…
- Cara Agar ASI Cepat Keluar: untuk Ibu Menyusui Selamat datang dalam artikel ini yang membahas tentang cara agar ASI cepat keluar. Sebagai seorang ibu, menyusui merupakan momen penting dalam memberikan nutrisi dan perlindungan kepada bayi Anda. Namun, tidak…
- Cara Efektif Menerapkan Kejujuran di Lingkungan Sekolah Selamat datang di artikel ini yang membahas tentang cara menerapkan kejujuran di sekolah. Kejujuran memainkan peran penting dalam membentuk karakter dan moral siswa, serta membangun fondasi yang kuat dalam pendidikan.…
- Cara Menghilangkan Batu Amandel: Panduan untuk… Batu amandel, juga dikenal sebagai tonsil stones, adalah massa kecil yang terbentuk di dalam lubang amandel. Batu amandel terdiri dari kotoran, sel-sel kulit mati, dan bakteri yang berkumpul di area…
- Cara Menjadi YouTuber, Sukses di YouTube Di era digital saat ini, platform YouTube telah menjadi salah satu alat yang sangat populer untuk berbagi konten, mengekspresikan diri, dan bahkan menghasilkan pendapatan. Banyak orang yang berhasil memanfaatkan potensi…
- Cara Menghilangkan Mata Panda dengan Mudah dan Alami Selamat datang di artikel ini yang akan membahas cara menghilangkan mata panda. Mata panda, atau lingkaran gelap di sekitar mata, seringkali menjadi masalah kosmetik yang membuat seseorang terlihat lelah dan…
- Cara Mencuci Baju di Mesin Cuci untuk Hasil Terbaik Mesin cuci adalah alat yang sangat berguna dalam menjaga kebersihan dan kebersihan pakaian sehari-hari. Dengan kemampuannya yang praktis dan efisien, mesin cuci telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan modern.…
- Cara Agar Cepat Menstruasi: untuk Mempercepat Siklus… Selamat datang dalam panduan lengkap mengenai cara agar cepat menstruasi. Dalam artikel ini, kita akan membahas berbagai langkah dan metode yang dapat membantu merangsang menstruasi agar datang lebih cepat. Menstruasi…
- Cara Menghilangkan Jerawat dengan Efektif Jerawat adalah salah satu masalah kulit yang umum dihadapi oleh banyak orang. Dalam kondisi ini, pori-pori kulit terinfeksi oleh bakteri dan menyebabkan peradangan serta pembentukan benjolan merah atau bintik-bintik kecil…
- Cara Menghadapi Persaingan Usaha: Panduan Lengkap Selamat datang dalam artikel ini yang akan membahas cara-cara untuk menghadapi persaingan usaha antara lain kecuali. Dalam dunia bisnis yang kompetitif, persaingan merupakan sesuatu yang tidak bisa dihindari. Setiap pelaku…
- Cara untuk mengembangkan upaya berfikir inovatif adalah Selamat datang dalam artikel ini yang membahas tentang cara mengembangkan upaya berfikir inovatif. Dalam era yang terus berkembang ini, kemampuan berfikir inovatif menjadi kualitas yang sangat berharga dalam dunia bisnis,…
- Begini Cara Memanggil Wither di WikiHow Dalam dunia permainan Minecraft, Wither adalah salah satu bos yang menantang untuk dihadapi. Memanggil Wither membutuhkan pemahaman dan persiapan yang tepat. Artikel ini akan memberikan panduan langkah demi langkah tentang…
- Cara Tepat Memiliki Kemampuan Menyakinkan dalam Bernegosiasi Selamat datang di artikel ini yang akan membahas cara yang tepat untuk menyakinkan pihak lain dalam bernegosiasi. Bernegosiasi merupakan keterampilan penting yang diperlukan dalam berbagai aspek kehidupan, baik itu dalam…
- Begini Caranya Mengatasi HP Tidak Bisa di Cas Batre Tanam Halo, teman-teman! Saat ini, keberadaan ponsel telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan kita. Kita menggunakan ponsel untuk berkomunikasi, mengakses internet, mengambil foto, dan masih banyak lagi. Namun, terkadang kita…
- Mengenal Cara Kerja Mesin 4 Tak Mesin 4 Tak: Prinsip Kerja dan Komponen Utama Mesin 4 tak adalah jenis mesin pembakaran dalam yang paling umum digunakan dalam kendaraan bermotor. Untuk memahami cara kerja mesin ini, kita…
- Cara Menjadi Moderator: Panduan Lengkap untuk Sukses Sebagai seorang moderator, Anda memiliki peran yang penting dalam menjaga keamanan, ketertiban, dan keharmonisan suatu komunitas online. Dalam artikel ini, kita akan menjelajahi langkah-langkah yang perlu diambil untuk menjadi seorang…
- 20 Langkah Cara untuk Meningkatkan speed Website WordPress Apakah Anda ingin mempercepat loading website WordPress Anda? Loading yang cepat pada sebuah halaman Webstie sangatlah membantu untuk meningkatkan pengalaman pengguna/pengunjung, selain itu akan berpengaruh pada SEO. Dan kali ini…
- Panduan Cara Mencairkan Shopee PayLater: Langkah… Dalam era digital seperti sekarang, pembayaran online semakin populer dan memudahkan kita untuk berbelanja dengan cepat dan praktis. Shopee PayLater adalah salah satu layanan pembayaran online yang dapat digunakan di…
- Cara Menghilangkan Bruntusan di Jidat: Perawatan… Selamat datang pada artikel ini yang akan membahas tentang cara menghilangkan bruntusan di jidat secara efektif. Bruntusan di jidat adalah masalah kulit yang umum terjadi dan dapat mengganggu kepercayaan diri.…
- Cara Menulis Daftar Pustaka yang Benar Cara menulis daftar pustaka yang benar adalah salah satu aspek penting dalam penulisan ilmiah. Daftar pustaka, atau biasa disebut juga referensi, merupakan bagian yang tak terpisahkan dari sebuah karya ilmiah…
- Cara Menghilangkan Iklan di HP Oppo Selamat datang di panduan lengkap tentang cara menghilangkan iklan di HP Oppo. Dalam era digital ini, iklan sering kali menjadi bagian tak terpisahkan dari pengalaman penggunaan perangkat seluler. Meskipun iklan…
- Cara Menambah 5000 Followers Gratis: Strategi Ampuh… Selamat datang di artikel ini! Dalam era digital yang serba terhubung seperti sekarang, kehadiran online yang kuat menjadi kunci kesuksesan di media sosial. Salah satu faktor yang sangat penting adalah…
- Cara Membuka Gembok tanpa Kunci Dalam kehidupan sehari-hari, seringkali kita menemui situasi di mana kita perlu membuka gembok tanpa memiliki kunci yang sesuai. Artikel ini akan memberikan beberapa metode alternatif yang dapat digunakan untuk membuka…