Kode remot tv samsung menjadi hal yang perlu dipelajari bagi Anda pemilik televisi tertentu. Di era sekarang, TV masih dianggap sebagai media hiburan paling mudah diakses oleh semua orang.
Hal tersebut dibuktikan dengan hampir semua pemilik rumah mempunyai TV untuk melihat siaran sehari-hari. Samsung merupakan salah satu merek terkenal yang menciptakan banyak produk elektronik berkualitas tinggi dengan harga terjangkau.
Samsung menghadirkan produk TV yang dijual dengan beberapa bentuk seperti televisi tabung, LCD, dan LED. Ketika Anda ingin menggunakan TV Samsung, ada keuntungan secara langsung berupa jaminan fitur-fitur canggih.
Adapun kode remot tv samsung yang harus diketahui untuk memasukkan secara mudah saat memakai remot universal. Merek TV Samsung telah digunakan oleh banyak orang dari kalangan masyarakat luas Indonesia.
Jaminan TV merek Samsung lebih awet, murah, dan modelnya selalu mengikuti perkembangan zaman menjadi kelebihan tersendiri. Adapun beberapa kode untuk mengaktifkan TV merek Samsung dengan benar tanpa ada kesulitan.
Yuk kenali seluruh kode remot untuk TV Samsung LCD dan tabung di bawah ini secara lengkap. Pelajari pembahasan ini sampai akhir supaya Anda paham daftar nomor remot televisi Samsung.
Kode Remot TV Samsung Tabung dan LCD
Tidak serumit yang Anda bayangkan sebelumnya, mulai sejak dini kode-kode remot TV bisa dipelajari dengan mudah. Jangan sampai melewatkan kode remot pada TV keluaran merek Samsung agar dapat digunakan.
1. Samsung Tabung
Adapun kode remot tv samsung tabung memiliki daftar kode dari 008, 016, 024, 033, 039, 043. Selanjutnya 051, 113, 375, 011, 021, 025, 037, 040, 050, 091, 123, dan 376.
TV tabung masih banyak ditemukan khususnya pada masyarakat Indonesia yang tinggal di daerah jauh dari perkotaan. Oleh karena itu, Samsung TV tabung juga bisa diakses memakai remot dengan kode tersebut.
2. Samsung LCD
Seiring perkembangan teknologi, televisi sekarang memiliki berbagai ukuran dan bentuk. Untuk bentuk, TV LCD masih dianggap paling baru sebelum kemunculan televisi tipe LED yang sudah dijual di pasaran.
Kode remot tv samsung bentuk LCD hanya tersedia dalam dua nomor, yaitu 005 dan 024. Anda tidak perlu banyak menghafal setiap kode dan tipe TV pasti mudah mengingat-ingat nomor tersebut.
TV LCD Samsung jauh lebih mudah digunakan dan memiliki bentuk tipis atau slim. Jika Anda kehilangan remot asli pada TV Samsung LCD, sebaiknya gunakan remot universal terbaik supaya dapat menontonnya.
Keunggulan TV Samsung Apa Saja?
Mungkin banyak yang tidak sadar bahwa penggemar merek TV Samsung di dunia sangat tinggi. Meskipun produk ini tergolong tidak menawarkan harga terjangkau seperti merek-merek pesaing, namun tetap banyak pemakainya.
Kode remot tv samsung bisa diterapkan dan diatur dengan mudah, Anda cukup mengikuti panduan dari remot universal. Mengingat pemakaian remot universal harus melalui tahap-tahap yang benar agar bisa digunakan.
Keunggulan TV Samsung berikutnya adalah kualitasnya terjamin awet lama sehingga cenderung tidak mudah rusak. Banyak pengguna TV merek Samsung telah membuktikan sendiri kualitas buatan salah satu brand elektronik terkenal ini.
Model yang tidak pernah lekang oleh waktu merupakan keunggulan paling akhir dari TV Samsung. Meskipun Anda memiliki TV sejak lama, Samsung masih menjadi juara karena bentuknya modern minimalis.
Bahkan desain televisi Samsung keluaran lama masih cocok dipakai di era sekarang oleh para pengguna. Tidak ada alasan bagi penikmat siaran TV untuk melewatkan Samsung yang bisa dioperasikan pakai remot.
Penggunaan remot universal bisa dijadikan sebagai cadangan atau pengganti ketika remot TV asli hilang. Cukup dengan memasukkan kode remot tv samsung sesuai daftar jenis televisi dijamin mudah dioperasikan para pengguna.
Rekomendasi:
- Kode Remot Polytron Mulai TV LED Sampai Tabung Mengetahui kode remot Polytron menjadi hal penting yang harus Anda coba set secara mandiri. Polytron merupakan brand televisi dengan banyak peminat khususnya di kalangan masyarakat Indonesia pasti sudah tidak asing. Perlu…
- Panduan Lengkap Cara Bayar Pajak Mobil Via Online Membayar pajak mobil secara online, memangnya bisa? Tentu saja, di era yang sudah serba canggih seperti sekarang ini, segala jenis transaksi bisa dilakukan secara online. Termasuk untuk membayar pajak kendaraan…
- Cara Mendapatkan Flash Sale Shopee Oke kali ini saya akan mebuat artikel tentang Cara Mendapatkan Flash Sale Shopee. Banyak sekali di indonesia para pemburu flash sale khususnya pada market place shopee, dengan adanya flash sale…
- 10 Game PPSSPP Action Paling Greget di Android Game PPSSPP Action Paling Greget di Android - Jika sebelumnya kita sudah membahas Game PPSSPP RPG terbaik, maka dikesempatan kali ini saya akan berbagi beberapa game Emulator PlayStation Portable yang…
- Remot Desktop Terbaik untuk Akses PC dari Jarak Jauh Remot desktop merupakan aplikasi yang banyak membantu para pengguna PC. Biasanya terdapat dua tipe pengguna yang membutuhkan aplikasi tersebut. Pertama, pengguna dengan kebutuhan untuk mengontrol PC di rumah saat bepergian. Kedua…
- 7 Aplikasi Penghasil Uang 100 Ribu Perhari, Lumayan… Mendengar kehadiran aplikasi penghasil uang 100 ribu perhari tentu akan menarik bagi semua orang. Bagaimana tidak, aplikasi ini akan dijadikan sebagai media untuk menghasilkan penghasilan tambahan yang telah dicoba oleh…
- 5 Game Balap Sepeda Android Offline 5 Game Balap Sepeda Android Offline - Di artikel sebelumnya kita sudah membahas mengenai beberapa game android balap mobil, maka kali ini admin mau berbagi informasi lagi nih mengenai beberapa game balap…
- Keuntungan Menggunakan Aplikasi Vidmate Versi Lama APK Aplikasi Vidmate versi lama apk masih banyak digunakan dan tidak sedikit yang mencari versi lama tersebut karena berbagai macam keuntungan yang ditawarkan. Aplikasi Vidmate yang lama dapat digunakan di semua…
- Cara Belajar Main Saham untuk Pemula yang Baik dan Bijak Cara belajar main saham perlu diketahui oleh para pelaku trading pemula sebelum terjun ke dalam dunia investasi. Karena investasi ini merupakan salah satu produk pasar modal yang memiliki risiko tinggi. Meski…
- Cara, Ide dan Biaya Modifikasi Mobil Sedan Tua Menjadi Mobil… Sedan adalah salah satu jenis mobil paling sering kita jumpai, terutama di Indonesia. Memang, mobil jenis sport belum begitu familiar di Indonesia. Selain itu, harganya yang sangat tinggi juga menjadi…
- 8 Game Android Dengan Story Terbaik & Menarik, Tahun 2020 Game Android Dengan Story Terbaik - Halo sobatku! Semoga kalian kuat puasanya ya. Dikesempatan kali ini mimin mau menyuguhkan game android offline yang memiliki story panjang. Dengan jalan cerita yang…
- 7 Tips Memilih Sarung Kulit Jok Mobil Harga Murah… Kenyamanan berkendara adalah hal yang diinginkan oleh semua pengemudi. Maka tidak heran kalau banyak pengemudi yang rela memodifikasi bagian kabinnya supaya memberikan kenyamanan ekstra, sehingga berkendara selama berjam-jam pun tetap…
- 5 Keunggulan Aplikasi Tik Tok yang Paling Banyak Digunakan Lima keunggulan aplikasi Tik Tok ini paling banyak disukai oleh pelanggan yang lebih sering menggunakannya. Penggunaan tiktok, salah satu platform media sosial paling populer, sangat disarankan. Video singkat di tiktok tidak…
- Cara Memprogram Remot TV Polytron Seperti Ahli Salah satu kebingungan masyarakat adalah mencari cara memprogram remot TV Polytron paling ampuh. Mereka khawatir jenis televisi di rumah akan memengaruhi teknik tersebut. Apalagi banyak orang masih memakai bentuk lama. Misalnya…
- Inilah Kode Remot TV Sharp dan Cara Memasukkannya Kode remot TV Sharp multifungsi dapat digunakan untuk beberapa merek TV secara bersamaan. Caranya yaitu dengan mengubah kode remote. TV tabung Sharp memiliki banyak kode, masing-masing terdiri dari 3 digit. Cobalah kode secara…
- Aplikasi Remot TV Serbaguna, Bisa Buat TV Tabung Juga Kendala pada remot yang sering hilang kini dapat diatasi dengan aplikasi remot TV serbaguna. Jadi tidak perlu repot mencari atau bahkan membeli remot baru sebagai pengganti. Sebab itu butuh biaya.…
- Cara Menghidupkan Vario 150 Remot Otomatis Bagi Orang Awam Fitur keyless canggih telah diterapkan pabrikan motor terkenal Honda, membuat rasa penasaran cara menghidupkan vario 150 remot. Sebagian besar pengguna kendaraan bermotor sudah tidak asing dengan kunci smart key. Mungkin sudah…
- Aplikasi Desain Rumah Gratis dan Mudah Digunakan Aplikasi desain rumah mempermudah Anda sehingga tidak perlu lagi menyewa jasa arsitek. Dari segi tampilannya juga tidak kalah bagus. Anda juga bebas membuat desain sesuai keinginan. Misalnya ketika ingin merancang rumah…
- Cara Bikin Stiker WA Tanpa Aplikasi yang Menarik Cara bikin stiker WA tanpa aplikasi dapat dilakukan dengan mudah, namun hingga saat ini masih banyak orang merasa kebingungan untuk bisa mengedit serta menciptakan stikernya masing-masing. Namun tidak perlu khawatir lagi…
- Aplikasi Remot TV di Smartphone Paling Mudah Digunakan Ketika remot TV manual Anda rusak maka aplikasi remot smartphone bisa dijadikan solusi tepat. Teknologi sekarang sudah canggih apalagi untuk benda elektronik seperti televisi rumahan. Repot rasanya memakai alat kontrol…
- Kode Remot AC LG Universal dan Cara Pengaturannya Kode remot AC LG universal tentu dibutuhkan ketika Anda membeli perangkat secara terpisah. Khususnya pada kondisi bekas yang biasanya tidak dilengkapi remot dalam satu paket. Sebab memang sudah pernah dipakai. Tapi…
- Mau Membeli Mobil Lewat Lelang ? Ini Keuntungan dan… Senang rasanya bila berhasil mendapatkan mobil bekas dengan kualitas yang bagus dan harga yang murah. Mobil bekas sendiri biasanya dijual di showroom mobil. Namun, ada satu mekanisme jual beli mobil…
- Kode Remot AC Panasonik dan Cara Settingnya Unit pendingin adalah perangkat elektronik yang menurunkan suhu lingkungan, bagaimana kode remot AC panasonik? Teknologi AC sedang dimodernisasi di berbagai bidang, mulai dari konsumsi daya, teknologi filter udara, hingga konektivitas…
- Aplikasi Kamera Night Mode Terbaik, Hasil Bagus dan… Bagi kamu yang menggemari fotografi, tentu ingin bisa mengabadikan momen unik setiap saat, khususnya di malam hari, tenang ada aplikasi kamera night mode terbaik. Jadi kamu tetap bisa mengambil gambar walaupun pencahayaan sangat…
- Cara Membuka Kunci Pola Xiaomi yang Lupa 100% Berhasil Cara Membuka Kunci Pola Xiaomi yang Lupa 100% Berhasil. Demi menjaga keamanan privasi pengguna, setiap pabrikan smartphone tentu telah membekali produknya dengan berbagai fitur keamanan. Begitu pula dengan produsen Xiaomi,…
- Ini Dia Contoh Mengarang Tentang Belajar di Rumah Masa Kini Belakangan banyak orang yang menanyakan contoh mengarang tentang belajar di rumah. Ya, keberadaan virus corona di Indonesia telah menambah pengalaman yang luar biasa. Semua aspek kehidupan ini dilakukan dengan cara…
- Kelebihan Aplikasi Kine Master Jaminan Hasil Editing Terbaik Seperti yang telah diketahui bahwa aplikasi kinemaster merupakan salah satu aplikasi yang digunakan untuk mengedit video khususnya bagi para pemula. Karena proses penggunaan aplikasi ini sangatlah mudah dan tidak sendiri sulit…
- Daftar Kode Remot AC dan Cara Menyettingnya Jika Anda baru membeli remot AC universal, terdapat kode remot AC yang harus dimasukkan. Sebelum berlanjut membahas kode, biasanya remot AC universal digunakan ketika remote asli dari AC rusak. Dengan remote AC…
- Tips Belajar Fotografi Handphone supaya Hasilnya Mirip… Belajar fotografi handphone merupakan hal yang mudah dilakukan. Itu karena ponsel di zaman sekarang memiliki kapasitas yang sangat tinggi. Dengan baiknya kapasitas tersebut, Anda bisa menggunakannya untuk menghasilkan foto kualitas tinggi.…
- Cara Menggunakan Remot AC Panasonic Bagi Pemakai Baru Cara menggunakan remot AC Panasonic penting diketahui bagi pengguna baru. Apalagi merek ini terkenal dan mempunyai banyak kelebihan. Sayang sekali jika Anda tidak memaksimalkan fitur-fitur pendingin tersebut. Zaman sekarang cuaca…