
Dapat kamu temukan game PSP dengan beragam genre misalnya, Action, RPG, Petualangan, Perang, Survival maupun game android lainnya.
Daftar Game PPSSPP Marvel Avangers (Super Hero)
1. Spider Man 2

Spider Man 2 adalah game PPSSPP paling populer di tahun yang lalu hingga sekarang pun saya rasa masih bnyak yang memainkannya. Game yang bergenre action serta gameplay dan grafis yang mewah.
Pada game Super hero ini, disini kamu akan berperan sebagai toko legendaris yang terkenal yaitu Spider Man. Dengan memiliki keahlian memanjat gedung, bertarung hingga bergelantungan dengan menggunakn tali laba-labanya.
Termasuk juga kategori game konsol yang tersedia di Android, cocok banget dimainkan untuk mengisi waktu luang serta dikala sedang bosan dirumah.
2. Marvel Ultimate Alliance 2

Selanjutnya, ada game Marvel Ultimate Alliance 2 yang merupakan game yang dirilis pada tanggal 15 september 2009. Terdapat banyak karakter seperti Hulk, Captai Amerika, Spiderman, Ironman dan lainnya.
Dibekali dengan kontrol yang mudah untuk dikendalikan serta nyaman dan layak untuk dimainkan di Smartphone kamu. Tunggu apa lagi, mainkan sekarang pasti kamu ketagihan (hehe).
3. Iron Man 2

Gameplay-nya, disini kamu akan berperan sebagai tokok Tony Stark yang memiliki misi untuk memperkenalkan teknologinya dan melawan para musuh. Kamu juga dapat terbang dengan keahlian kusus serta grafis yang sangat mendukung permainan ini.
Dibekali dengan ukuran ringan yang tentu saja akan berjalan dengan baik di hp android kamu. Rekomendasi banget untuk kamu pecinta game super hero, wajib coba ini game.
4. X Men Origins: Wolverine

Selanjutanya Game PSP terbaik di pegang oleh X Men Origins: Wolverine yang termasuk game dengan genre action. Jalan cerita dari game ini adalah kamu akan berperan sebagai victor yang dikirim dan disuruh untuk menjadi sebagai pembunuh, dengan kemampuan cakar panjang yang dapat tumbuh di sela-sela jari tanganya kapan saja untuk melawan musuh.
Game mobile yang sudah mendukung konsol game memang sangat seru untuk dimainkan. Fitur-fitur yang terdapat didalamnya juga lengkap banget layaknya game Super hero.
5. Marvel Nemesis

Terakhir, di posisi nomor lima kini ditempati oleh game Emulator PSP yang bernama Marvel Nemesis. Game dengan genre fighting yang rilis 20 september 2005. Untuk gameplay-nya yang menarik disertai grafis yang memukau serta terdapat karakter avangers yang didesain keren.
Dari uaraian diatas dapat kamu rasakan sendiri bermain game dengan keseruan yang luar biasa. Sangat tepat banget untuk kamu mainkan di hp spek kentang apa lagi dengan size yang kecil.
Baiklah itu saja yang dapat mimin sampaikan tentang 5 Game PPSSPP Marvel Avangers yang dapat kamu mainkan di Android maupun di smartphone. Semoga dapat bermanfaat dan sampai jumpa,…
Baca Juga: 6 Game Naruto PPSSPP Terbaik Sepanjang Masa