Cara Mudah Mengaktifkan Sumber Tidak Dikenal Hp Xiaomi. Begitu marak pengguna Android di kalangan masyarakat khususnya di Indonesia. Tak hanya orang dewasa yang dapat memilikinya. Tetapi juga anak kecil yang masih duduk di bangku sekolah dasar pun sudah memiliki smartphone. Entah karena apa, para orangtua sudah mengijinkan anaknya menggunakan ponsel cerdas tersebut.
Padahal seperti yang kita ketahui bahwa banyak tindak kejahatan yang dilakukan melalui perangkat smartphone tersebut. Sementara itu Dari dunia teknologi, dimana pembuatan smartphone rupanya sudah berlomba – lomba untuk mengeluarkan produk terbarunya yang tentu saja lebih mumpuni dibandingkan sebelumnya.
4 Cara Mudah Mengaktifkan Sumber Tidak Dikenal Hp Xiaomi
Baik itu dari segi desain, memori penyimpanan, kamera, hardware, sistem operasi, dan sebagainya. Namun yang saat ini cukup populer dikalangan masyarakat adalah Xiaomi. Karena seperti yang kita ketahui bahwa harga hp Xiaomi sendiri terbilang cukup murah.
Meski harga ponsel Xiaomi terbilang murah, namun kecanggihan dan kualitas yang dimilikinya tidak kalah dengan smartphone merk lain. Seperti halnya kemampuan membatasi software tidak dikenal yang hendak masuk pada perangkat smartphone, misalnya aplikasi yang tidak terdapat di Google Play.
Hal ini memang sangat berdampak positif bagi keamanan perangkat. Namun apabila kita ingin menginstal sebuah aplikasi penting untuk menunjang aktivitas, tetapi tidak terdapat pada Google Play maka kalian harus Mengaktifkan Sumber Tidak Dikenal pada smartphone
Bagi kalian yang masih awam atau pengguna baru yang belum mengetahui bagaimana caranya mengaktifkan sumber tidak dikenal pada Hp Xiaomi. Jangan khawatir tim koneksihp.net akan mengulas sedikit informasi mengenai hal tersebut. Berbagai sumber untuk download aplikasi sangat banyak, kita bisa berbagi melalui Bluetooth, Share it, Xender, Share Link, dan sebagainya yang berhubungan dengan media transfer
Mungkin kita sering bingung mengapa aplikasi yang kita minta dari teman atau hasil berbagi itu kebanyakan mengalami error. Apalagi hasil download dari internet, kesal bukan kalau seperti ini? Oleh karena itu kamu harus mengetahui Cara Mudah Mengaktifkan Sumber Tidak Dikenal Hp Xiaomi seperti dibawah ini.
Cara mengatasinya gampang banget dan ini sama seperti di ponsel pada umumnya. Agar dapat memiliki izin untuk menginstal aplikasi di luar Google Play tanpa dicekal atau sumber tidak diketahui (Unknown Source), simak langkah-langkahnya.
1. Masuk ke pengaturan/setelan.
Untuk langkah pertama yang dilakukan dalam melakukan Cara Mengaktifkan Sumber Tidak diketahui adalah masuk pada menu setting. Semua smartphone tentu saja memiliki menu ini untuk melakukan pengaturan aplikasi maupun fitur pada smartphone.
Biasanya menu pengaturan ini digambarkan dengan icon gerigi, dimana jika kamu membukanya akan terdapat menu pilihan untuk melakukan setting yang terdapat pada smartphone
2. Setelah itu masuk ke Additional Setting (Setelan Tambahan).
Setelah kamu masuk dari menu setting utama, Cara Mengaktifkan Sumber Tidak dikenal pada hp Xiaomi yang selanjutnya adalah masuk pada menu setelan tambahan atau nama lainnya adalah Additional Setting. Untuk mencari menu ini kamu bisa melakukan scroll ke bawah.
Apabila kamu merasa kesulitan untuk menemukan menu ini, biasanya ditandai dengan logo yang dilingkari dengan garis berwarna putih dan abu-abu. Jika masih bingun biasanya tombol ini berada di dekat child Mode. Setelah ditemukan tab tombol tersebut.
Jika kamu sudah masuk pada menu setelan tambahan atau Additional Setting, maka silahkan gulirkan lagi layar hingga sampai pada bagian privasi. Setelah itu cari Sumber yang tidak diketahui. Apabila sudah kamu temukan, maka tepat pada sisi sebelah kanan kamu akan terdapat opsi yang bertuliskan Izinkan Pemasangan Aplikasi Dari Sumber yang Tidak Dikenal.
Selanjutnya tab on atau OK pada bagian tersebut. Karena jika ini diaktifkan maka akan membuka atau mengizinkan aplikasi yang diunduh dari luar Googla Play untuk masuk pada perangkat smartphone.
4. Kemudian aktifkan atau klik Unknown Sources (Sumber tidak dikenal)
Setelah kamu melakukan cara mengaktifkan unknown sources android maka selanjutnya perangkat akan merespon perintah. Sehingga kamu dapat mengunduh aplikasi yang tidak terdapat di Play Store.
Lalu bagaimana jika aplikasi tersebut sudah tidak digunakan lagi? Jika aplikasi yang kamu unduh di luar Play Store tersebut sudah tidak digunakan maka kamu dapat melakukan uninstal atau pencopotan seperti pada aplikasi lainnya.
Setelah melakukan uninstal maka kamu harus mengembalikan proteksi. Caranya dengan menonaktifkan sumber yang tidak diketahui atau tidak mengizinkan aplikasi yang tidak terdapat di Google Play Store masuk. Langkah untuk kembali memproteksi ini tentu masih sama dengan cara mengaktifkannya, hanya saja kamu harus menghilangkan centangnya saja.
Penutup
Demikianlah informasi tentang 4 Cara Mudah Mengaktifkan Sumber Tidak Dikenal Hp Xiaomi. Semoga bisa memberi manfaat untuk kamu semuanya.
Rekomendasi:
- Cara Dapat Uang dari HP, Peluang Menarik Menghasilkan uang melalui perangkat ponsel (HP) telah menjadi tren yang semakin populer. Semakin banyak orang yang memanfaatkan kemajuan teknologi untuk mencari peluang menghasilkan pendapatan melalui perangkat yang mereka miliki. Dengan…
- Tips Cara Menghilangkan Iklan di HP Vivo Selamat datang di panduan lengkap mengenai cara menghilangkan iklan di HP Vivo. Sebagai seorang profesional yang berpengalaman di bidang ini, saya akan membagikan langkah-langkah terbaik untuk mengatasi masalah ini. Iklan…
- Cara Membuat Skripsi: Panduan Lengkap untuk Mahasiswa Selamat datang dalam artikel ini yang akan membahas cara membuat skripsi dengan tepat dan efektif. Menulis skripsi merupakan tahapan penting dalam menyelesaikan pendidikan tingkat akhir di perguruan tinggi. Proses penyusunan…
- Cara Mengatasi Menumpuknya Limbah Anorganik, Boleh Dicoba Saat ini, masalah menumpuknya limbah anorganik telah menjadi perhatian serius di berbagai belahan dunia. Dalam era modern ini, masyarakat kita semakin bergantung pada produk-produk berbahan anorganik seperti plastik, logam, kaca,…
- Begini Cara Memanggil Wither di WikiHow Dalam dunia permainan Minecraft, Wither adalah salah satu bos yang menantang untuk dihadapi. Memanggil Wither membutuhkan pemahaman dan persiapan yang tepat. Artikel ini akan memberikan panduan langkah demi langkah tentang…
- Cara Menghitung IPS yang Benar di Sekolah Hai, kalian semua! Apa kabar? Saya yakin kalian pasti sudah tahu tentang IPS, kan? Indeks Prestasi Semester, yang sering jadi salah satu hal yang ditakuti para siswa. Ya, IPS adalah…
- Cara Menghilangkan Bekas Koreng yang Menghitam: Tips… Selamat datang di artikel ini yang membahas cara menghilangkan bekas koreng yang menghitam. Bekas koreng yang menghitam bisa menjadi masalah kulit yang umum dan mengganggu penampilan. Dalam artikel ini, kami…
- Cara Preventif Mencegah Konflik, Layak Dicoba Selamat datang dalam artikel ini yang akan membahas tentang cara preventif untuk mencegah terjadinya suatu konflik. Konflik adalah situasi yang dapat merusak hubungan antarindividu, kelompok, atau negara. Oleh karena itu,…
- Cara untuk mengembangkan upaya berfikir inovatif adalah Selamat datang dalam artikel ini yang membahas tentang cara mengembangkan upaya berfikir inovatif. Dalam era yang terus berkembang ini, kemampuan berfikir inovatif menjadi kualitas yang sangat berharga dalam dunia bisnis,…
- Cara Mengatasi Bruntusan di Jidat: Lengkap untuk… Bruntusan di jidat adalah salah satu masalah umum yang sering dialami oleh banyak orang. Ketika timbul bruntusan di area jidat, hal ini dapat membuat seseorang merasa tidak percaya diri dengan…
- Cara Menghilangkan Belang di Wajah: Tips Ampuh untuk… Dalam perjalanan menuju kulit yang sehat dan indah, masalah belang di wajah seringkali menjadi tantangan yang perlu diatasi. Setiap individu mungkin menghadapi permasalahan ini dengan intensitas dan penyebab yang berbeda-beda.…
- Wajib Tahu! Cara Melipat Surat Izin Hai, teman-teman! Kalian pasti sudah tidak asing lagi dengan surat izin, bukan? Surat izin seringkali dibutuhkan untuk berbagai keperluan, baik itu untuk keperluan sekolah, kerja, atau pun hal lainnya. Namun,…
- Cara Buka Toko di Lazada dan Sukses Berjualan Online Selamat datang pada panduan lengkap tentang cara membuka toko di Lazada! Jika Anda memiliki minat dalam menjalankan bisnis online dan ingin menjual produk Anda dengan lebih luas, maka membuka toko…
- Cara Manusia Memenuhi Kebutuhan di Era Tanpa Uang:… Selamat datang dalam artikel ini yang akan membahas cara manusia memenuhi kebutuhan saat belum ada konsep uang. Dalam kehidupan modern kita saat ini, uang menjadi medium yang umum digunakan untuk…
- Cara Simpel Download MP3 Sambil Rebahan Dalam era digital saat ini, musik telah menjadi bagian yang tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari kita. Setiap orang memiliki lagu-lagu favorit yang mengisi berbagai momen dan memberikan suasana yang tepat.…
- Mengatasi iPhone Terkena Air dengan Mudah: Tips Efektif Pada saat ini, iPhone telah menjadi salah satu perangkat ponsel pintar paling populer di dunia. Namun, ada situasi yang mungkin terjadi di mana iPhone Anda terkena air, entah karena terjatuh…
- Cara Upgrade Gopay dengan Mudah dan Cepat Saat ini, Gopay telah menjadi salah satu metode pembayaran digital yang populer dan banyak digunakan di Indonesia. Melalui upgrade Gopay, pengguna dapat meningkatkan fungsionalitas dan manfaat yang diperoleh dari layanan…
- Cara Mengevaluasi Teks Anekdot: Aspek Penting dalam… Selamat datang dalam artikel ini yang akan membahas cara mengevaluasi teks anekdot dengan berbagai aspek yang relevan. Dalam dunia yang semakin terhubung dan canggih seperti sekarang, kita sering kali dihadapkan…
- Cara Mudah Cek Saldo KIP di HP Halo, teman-teman! Di artikel kali ini, kita akan membahas tentang Kartu Indonesia Pintar atau KIP. Apa itu KIP? KIP adalah kartu yang diberikan oleh pemerintah Indonesia kepada siswa-siswa yang kurang…
- Ide Kreatif Celengan dari Kardus: Simpan Uang dengan Gaya Selamat datang di artikel kami yang akan membahas cara membuat celengan dari kardus! Celengan merupakan alat yang berguna untuk menyimpan uang secara teratur dan membantu mengembangkan kebiasaan menabung. Dalam panduan…
- Cara Menghilangkan Noda Hitam Bekas Jerawat Selamat datang di artikel kami yang membahas cara menghilangkan noda hitam bekas jerawat dalam waktu singkat. Masalah noda hitam bekas jerawat seringkali menjadi perhatian bagi banyak orang yang ingin memiliki…
- Begini Cara Bungkus Kado Baju Membungkus kado baju adalah suatu seni yang membutuhkan sentuhan kreativitas dan ketelitian. Saat memberikan hadiah kepada seseorang, cara kita membungkus kado dapat menambah keistimewaan momen tersebut. Kado baju sering menjadi…
- Tutorial Lengkap Flashing Xiaomi Redmi 1S Bootloop Berhasil Flasing Xiaomi Redmi 1S dilakukan ketika smartphone kita mengalami bootloop, muncul sayangnya aplikasi berhenti dan mati. Penyebab bootloop pada redmi 1s bisa dikarenakanSalah menghapus Aplikasi bawaan sistem, sering mengoprek sistem…
- Cara Menyembuhkan Sariawan: Tips dan Pengobatan yang Efektif Sariawan, yang juga dikenal dengan nama medis "stomatitis aftosa," adalah kondisi umum yang bisa terjadi pada siapa saja. Meskipun tidak berbahaya, sariawan bisa sangat mengganggu dan membuat nyeri saat makan…
- Cara Mencuci Baju di Mesin Cuci untuk Hasil Terbaik Mesin cuci adalah alat yang sangat berguna dalam menjaga kebersihan dan kebersihan pakaian sehari-hari. Dengan kemampuannya yang praktis dan efisien, mesin cuci telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan modern.…
- Cara Memperbaiki Fingerprint Xiaomi Error 100% Work Dijamin Ampuh, Cara Memperbaiki Fingerprint Xiaomi Error 100% Work. Fingerprint merupakan salah satu teknologi yang sudah cukup lama dihadirkan. Tetapi teknologi ini baru saja diterapkan pada perangkat smartphone. Sehingga smartphone…
- Cara Perkembangbiakan Hewan: Proses dan Jenisnya Perkembangbiakan hewan adalah proses penting dalam menjaga keberlanjutan dan keberagaman spesies di planet ini. Melalui proses ini, hewan dapat menghasilkan keturunan baru yang memiliki kemampuan untuk bertahan hidup dan melanjutkan…
- Cara Menambah 5000 Followers Gratis: Strategi Ampuh… Selamat datang di artikel ini! Dalam era digital yang serba terhubung seperti sekarang, kehadiran online yang kuat menjadi kunci kesuksesan di media sosial. Salah satu faktor yang sangat penting adalah…
- Cara Memperbaiki Skin Barrier untuk Kulit Lebih Sehat Dalam dunia perawatan kulit, menjaga kesehatan skin barrier merupakan langkah penting untuk meraih kulit yang sehat, terlindungi, dan tampak cantik. Skin barrier, atau penghalang kulit, berperan sebagai pertahanan alami yang…
- Cara Menjadi YouTuber, Sukses di YouTube Di era digital saat ini, platform YouTube telah menjadi salah satu alat yang sangat populer untuk berbagi konten, mengekspresikan diri, dan bahkan menghasilkan pendapatan. Banyak orang yang berhasil memanfaatkan potensi…