Whatsapp merupakan aplikasi chatting terpopuler yang menjadi favorit bagi semua orang. Selain simpel, aplikasi ini juga mudah diintegrasikan dengan software atau aplikasi lain. Misalnya dengan aplikasi nada dering WA sebut nama. Dengan aplikasi tersebut, kita bisa mengetahui siapapun yang mengirimkan pesan tanpa perlu melihat notifikasi.
Sejatinya, Whatsapp memiliki fitur yang memungkinkan untuk mengubah nada dering sesuka hati. Namun, fitur tersebut tidak memungkinkan kita untuk membuat nada dering yang menyebut nama si pengirim atau si penelpon.
Oleh karena itu, kita perlu menginstal aplikasi pihak ketiga yang memungkinkan untuk melakukan penyebutan nama pihak pengirim pesan.
Download Aplikasi Nada Dering WA Sebut Nama
Ada banyak layanan yang bisa kita pakai untuk mengubah nada dering panggilan atau pesan Whatsapp, namun aplikasi yang paling kami rekomendasikan untuk kalian coba ialah “Notification Reader: Shouter”
Cara kerja aplikasi nada dering WA sebut nama ini ialah dengan cara melakukan scanning pada notifikasi WA yang muncul lalu membacakannya pada kita. Karena itulah kita bisa mengetahui nama pihak pengirim chat atau penelepon tanpa perlu melihatnya.
Notification Reader: Shouter memiliki beragam jenis keunggulan yang tidak dimiliki oleh aplikasi sejenis lainnya. Berikut beberapa diantaranya:
1. Tersedia fitur Silent Hour
Bagi kalian yang tidak ingin malam-malam terganggu dengan suara notifikasi nada dering, maka gunakan saja fitur Silent Hour.
Fitur ini berguna untuk mensenyapkan notifikasi sehingga tidak akan menggagu kalian di saat jam malam atau jam kerja.
2. Mendukung Semua Aplikasi
Perlu kalian tahu, aplikasi Notification Reader: Shouter ini tidak hanya bisa digunakan untuk aplikasi Whatsapp saja, namun juga untuk semua aplikasi.
Diantaranya mulai dari aplikasi panggilan, pesan, Telegram, Gmail, Facebook, Instagram, dan berbagai macam jenis game lainnya.
3. Ukuran Aplikasi yang Sangat Ringan
Aplikasi yang telah didownload oleh jutaan pengguna Android di seluruh dunia ini memiliki ukuran yang sangat ringan yakni hanya sebesar 2 MB.
Tentunya, dengan ukuran yang sangat ringan ini tidak akan memberatkan performa smartphone kita, bahkan untuk ponsel low spec sekalipun.
Kategori Keterangan
Nama Aplikasi: Notification Reader: Shouter
Developer: BHK
Ukuran App: 2 MB
Rating: 4.4 / 37 ribu+ ulasan
Minimum OS: Android 6.0 +
Penutup
Sebelum kalian mencoba, aplikasi nada dering whatsapp sebut nama kontak ini belum tentu cocok dengan sistem HP yang kalian gunakan. Untuk itu, kalian dapat mencoba versi Notification Reader: Shouter Pro dengan fitur yang lebih lengkap dan tentunya lebih kompatibel terhadap semua jenis perangkat.
Itulah Beberapa Daftar Apk yang bisa kitabrumus berikan semoga bisa bermanfaat untuk yang sudah mengunjungi web ini.
Baca Juga: Aplikasi Nada Dering Ringtone
Rekomendasi:
- Cara Transfer ShopeePay ke GoPay dengan Mudah Dalam era digital yang terus berkembang, dompet digital telah menjadi bagian tak terpisahkan dalam kehidupan sehari-hari. ShopeePay dan GoPay adalah dua platform dompet digital yang populer di Indonesia, yang menawarkan…
- Menghasilkan Penghasilan Harian 500 Ribu: Ide Bisnis dan… Selamat datang dalam artikel ini yang akan membahas berbagai cara untuk mendapatkan penghasilan sebesar 500 ribu rupiah per hari. Kami memahami bahwa banyak orang memiliki impian untuk mencapai tujuan keuangan…
- Menghapus Objek di Foto dengan Mudah Menghapus Objek dengan Menggunakan Alat Penyembunyian pada Photoshop Langkah pertama yang akan kita bahas adalah menggunakan alat penyembunyian pada Adobe Photoshop untuk menghapus objek yang tidak diinginkan dalam foto. Alat…
- Panduan Cara Mencairkan Shopee PayLater: Langkah Mudah dan… Dalam era digital seperti sekarang, pembayaran online semakin populer dan memudahkan kita untuk berbelanja dengan cepat dan praktis. Shopee PayLater adalah salah satu layanan pembayaran online yang dapat digunakan di…
- Cara Mengembalikan Notifikasi Hp Android yang Terhapus Cara Mengembalikan Notifikasi Hp Android yang Terhapus. Setiap pengguna smartphone tentunya hal yang paling ditunggu adalah notifikasi yang masuk pada ponselnya. Baik itu notifikasi dari telepon, sms, pesan chat, sosial…
- Cara Lapor SPT Tahunan Online, Lengkap! Dalam dunia digital yang terus berkembang, pelaporan SPT tahunan secara online telah menjadi pilihan yang semakin populer di kalangan wajib pajak. Metode ini memungkinkan para individu dan perusahaan untuk melaporkan…
- Cara Mengirimkan Aplikasi Lewat Whatsapp Seperti yang banyak diketahui, WhatsApp memang menjadi salah satu aplikasi chatting yang banyak diminati oleh para pengguna sosial media. Hampir semua orang dari berbagai kelangan menggunakan aplikasi populer yang satu…
- Cara Memakai Rok Lilit Tanpa Ring Selamat datang di panduan praktis tentang cara memakai rok lilit tanpa ring! Jika Anda ingin tampil stylish dan nyaman dengan rok lilit, tetapi tidak ingin menggunakan cincin pengikat, artikel ini…
- Cara Nonton TV di HP: Lengkap dan Praktis Selamat datang di artikel kami yang membahas tentang cara nonton TV di HP. Dalam era digital saat ini, semakin banyak orang yang beralih ke perangkat mobile, termasuk smartphone, sebagai sarana…
- Cara Menghilangkan Bruntusan di Jidat: Perawatan Harian dan… Selamat datang pada artikel ini yang akan membahas tentang cara menghilangkan bruntusan di jidat secara efektif. Bruntusan di jidat adalah masalah kulit yang umum terjadi dan dapat mengganggu kepercayaan diri.…
- 6 Aplikasi Edit Video Terbaik untuk Android 2022 Aplikasi Edit Video Android terbaik – Menghasilkan sebuah karya memang tidak harus dilakukan dengan berbagai peralatan canggih. Peralatan-peralatan sederhana saat ini juga sudah bisa dimanfaatkan untuk menyalurkan bakat atau membuat sebuah karya…
- Cara Download Video TikTok Tanpa Watermark Tanpa Aplikasi Melihat popularitas TikTok yang terus meningkat, tidak heran jika banyak pengguna ingin mengunduh video dari platform ini. Namun, seringkali video TikTok memiliki watermark yang mengganggu. Berikut ini kita akan membahas…
- Cara Melacak HP yang Hilang: Lengkap dan Praktis Selamat datang pada artikel ini yang akan membahas cara melacak HP yang hilang. Kehilangan ponsel pintar bisa menjadi pengalaman yang sangat menjengkelkan dan mengkhawatirkan. Namun, jangan khawatir! Dalam panduan ini,…
- Cara Memperbaiki Skin Barrier untuk Kulit Lebih Sehat Dalam dunia perawatan kulit, menjaga kesehatan skin barrier merupakan langkah penting untuk meraih kulit yang sehat, terlindungi, dan tampak cantik. Skin barrier, atau penghalang kulit, berperan sebagai pertahanan alami yang…
- Cara Lengkap Ngeprint di Laptop Dalam era digital saat ini, penggunaan laptop telah meluas dan menjadi alat yang sangat penting dalam kehidupan sehari-hari. Laptop tidak hanya digunakan untuk pekerjaan dan hiburan, tetapi juga memiliki kemampuan…
- Cara Transfer GoPay ke OVO Selamat datang di panduan lengkap untuk mentransfer saldo dari GoPay ke OVO. Dalam era digital yang serba canggih ini, kemampuan untuk memindahkan uang antar platform e-wallet menjadi semakin penting. Bagi…
- Cara Membuat Buku Keuangan Pribadi Dalam era modern ini, mengelola keuangan pribadi menjadi semakin penting untuk mencapai stabilitas finansial dan menghindari masalah keuangan di masa depan. Dengan memiliki buku keuangan pribadi yang teratur, Anda dapat…
- 10 Aplikasi Jualan Pulsa Termurah, Solusi Bisnis Rumahan… Kebutuhan pulsa saat ini semakin hari semakin meningkat, karena pada saat ini pulsa bisa digolongkan sebagai kebutuhan pokok, seiring dengan perkembangnya internet pasti tidak jauh dengan adanya pulsa, pasti semua…
- Cara Tepat Memiliki Kemampuan Menyakinkan dalam Bernegosiasi Selamat datang di artikel ini yang akan membahas cara yang tepat untuk menyakinkan pihak lain dalam bernegosiasi. Bernegosiasi merupakan keterampilan penting yang diperlukan dalam berbagai aspek kehidupan, baik itu dalam…
- Cara Cek Nomor Indosat: Lengkap Selamat datang di panduan lengkap tentang cara cek nomor Indosat. Sebagai seorang pengguna Indosat yang ingin mengetahui nomor Anda atau sebagai seseorang yang baru menggunakan layanan Indosat, artikel ini akan…
- Cara Upgrade Gopay dengan Mudah dan Cepat Saat ini, Gopay telah menjadi salah satu metode pembayaran digital yang populer dan banyak digunakan di Indonesia. Melalui upgrade Gopay, pengguna dapat meningkatkan fungsionalitas dan manfaat yang diperoleh dari layanan…
- Cara Mendapatkan Kode Referral, Yuk Baca! Dalam era digital saat ini, program referral atau rujukan telah menjadi salah satu metode yang efektif untuk memperluas jangkauan suatu produk atau layanan. Salah satu elemen penting dari program referral…
- Cara Bikin Alis Pemula untuk Tampil Memukau Alis adalah bagian yang penting dalam wajah kita. Mereka memiliki peran yang signifikan dalam menentukan ekspresi dan keindahan wajah secara keseluruhan. Memiliki alis yang terawat dengan baik dapat memberikan tampilan…
- Cara Agar ASI Cepat Keluar: untuk Ibu Menyusui Selamat datang dalam artikel ini yang membahas tentang cara agar ASI cepat keluar. Sebagai seorang ibu, menyusui merupakan momen penting dalam memberikan nutrisi dan perlindungan kepada bayi Anda. Namun, tidak…
- Cara Melacak No HP Penipu untuk Keamanan Selamat datang di panduan lengkap kami tentang cara melacak nomor HP penipu. Dalam era digital ini, penipuan melalui telepon seluler semakin menjadi-jadi. Banyak orang jatuh ke dalam perangkap penipuan dengan…
- Cara Pohon Bamboo Beradaptasi dengan Lingkungan Selamat datang pada artikel ini yang membahas tentang adaptasi pohon bamboo terhadap lingkungan. Pohon bamboo, juga dikenal sebagai bambu, merupakan tanaman yang memiliki keunikan dalam cara beradaptasi dengan berbagai kondisi…
- Cara Mengirim Paket dengan Mudah dan Efisien Mengirim paket merupakan kegiatan yang umum dilakukan dalam kehidupan sehari-hari. Ketika ingin mengirimkan barang kepada seseorang, penting untuk mengetahui cara yang tepat agar paket tiba dengan aman dan tepat waktu.…
- Cara Dapat Uang dari HP, Peluang Menarik Menghasilkan uang melalui perangkat ponsel (HP) telah menjadi tren yang semakin populer. Semakin banyak orang yang memanfaatkan kemajuan teknologi untuk mencari peluang menghasilkan pendapatan melalui perangkat yang mereka miliki. Dengan…
- Cara Membuat Notifikasi WA Suara Google Tanpa Aplikasi Seperti yang telah diketahui, ketika mendapatkan panggilan ataupun pesan di WhatsApp, maka akan memperoleh notifikasi, yang tak lain adalah suara nada dering. Model peringatan atau notifikasi tersebut bisa kita variasi…
- Cara Menambah 5000 Followers Gratis: Strategi Ampuh di Media… Selamat datang di artikel ini! Dalam era digital yang serba terhubung seperti sekarang, kehadiran online yang kuat menjadi kunci kesuksesan di media sosial. Salah satu faktor yang sangat penting adalah…