Cara Beli Masa Aktif Axis yang Perlu untuk Diketahui

Cara beli masa aktif Axis tentunya bisa dilakukan dengan beberapa cara tentunya melalui beberapa macam pembelian yang bisa dilakukan. Caranya adalah membeli lewat transfer pulsa atau pembelian sejumlah paket data sesuai dengan ketentuan.

Axis juga merupakan salah satu jenis provider berjenis layanan telepon seluler yang mempunyai jumlah jaringan cukup luas. Namun para pengguna saat menggunaka kartu yang berjenis Axis ini tentunya juga harus memahami mengenai masa tenggang yang akan hangus.

Saat nomor akan hangus dan sudah terhitung memasuki masa tenggang, Anda tidak perlu khawatir karena hal itu akan bisa dicegah. Yaitu dengan cara menambah jumlah waktu masa aktif kartu Axis tersebut.

Inilah Cara Beli Masa Aktif Axis

Kemudahan untuk memperpanjang masa aktif di dalam kartu Axis atau menghindari masa tenggang tentunya bisa dilakukan dengan menggunakan berbagai macam cara yang mudah. Di bawah ini adalah beberapa cara pembelian untuk memperpanjang masa aktif pada kartu Axis.

1. Memperpanjang kartu Axis melalui transfer pulsa

Cara beli masa aktif Axis yang pertama bisa untuk dilakukan adalah dengan metode atau layanan transfer sejumlah pulsa. Caranya yaitu silahkan untuk minta pengguna kartu Axis lain untuk mengirim sejumlah pulsa ke nomor Anda sendiri.

Sehingga, cara ini bisa digunakan untuk mendapatkan masa aktif yang lebih panjang. Cara lebih detailnya adalah sebagai berikut.

  • Buka menu pada telepon atau call
  • Silahkan ketik *886*jumlah pulsa*nomor penerima#
  • Jika sudah tahap yang ketiga silahkan tinggal klik Ok atau Call
  • Anda tinggal menunggu sms yang di dalamnya berisi konfirmasi mengenai sudah berhasilnya transaksi.
  • Jika pulsa sudah berhasil terkirim dan transaksi sudah berhasil maka masa aktif pada kartu Axis Anda akan bertambah melalui cara beli masa aktif Axis.

2. Memperpanjang masa aktif dengan pembelian paket

Cara untuk memperpanjang masa aktif kartu Axis yang kedua adalah dengan melalui pembelian paket. Anda bisa melakukan pembelian paket kartu Axis dengan melalui cara menghubungi *123#.

Cara beli masa aktif Axis bisa dilakukan dengan cara sebagai berikut:

  • Silakan Anda membuka menu telepon atau call
  • Lalu silakan ketik *123#
  • Silakanuntuk memasukkan angka di menu My Info
  • Masukkan angka di menu perpanjangan masa aktif
  • Silakan memilih jumlah nominal yang Anda inginkan tersebut
  • Selesaikan dan ikuti arahan sesuai dengan petunjuk yang sudah ada

3. Beli masa aktif Axis dengan melalui data internet

Cara untuk menambah masa aktif pada kartu Axis yang ketiga adalah Anda bisa membeli masa aktif kartu Axis dengan melakukan pembelian pada data internet. Anda bisa melakukan sejumlah pembelian data internet tersebut melalui sebuah aplikasi.

Caranya bisa dilakukan sesuai dengan panduan cara beli masa aktif Axis di bawah ini:

  • Silakan langsung membuka salah satu aplikasi yaitu AXISnet
  • Tinggal Anda klik paket
  • Silakan untuk memasukkan pilihan paket internet
  • Jika ketiga langkah sudah diselesaikan Anda hanya tinggal menyelesaikan sejumlah tagihan atau bayaran yang muncul tersebut

4. Perpanjang masa aktif Axis melalui isi pulsa

Cara beli masa aktif Axis yang terakhir adalah dengan memperpanjang masa aktif melalui pembelian atau isi sejumlah pulsa. Anda bisa membeli pulsa dengan berbagai jumlah nominal yang Anda pilih.

Anda sebagai pengguna tentunya bisa membeli nominal pulsa mulai dari jumlah 5 ribu, 10 ribu, hingga 20 ribu. Jika Anda ingin menambah masa aktif sampai dengan lebih dari 30 hari maka Anda bisa mengisi pulsa dengan jumlah nominal 20 ribu.

Saat menggunakan kartu Axis jangan pernah Anda mengabaikan mengenai masa aktif dan masa tenggangnya. Perhatikan dan selalu tambahlah masa aktif kartu Axis dengan beberapa cara beli masa aktif Axis.